Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Financial Distress Pada Perusahaan Food and Beverage Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2021

Penulis

  • Indra STIE Indonesia Banjarmasin Penulis
  • Jumirin Asyikin STIE Indonesia Banjarmasin Penulis
  • Gemi Ruwanti STIE Indonesia Banjarmasin Penulis
  • Saifhul Anuar Syahdan STIE Indonesia Banjarmasin Penulis

Kata Kunci:

arus kas, financial distress, leverage, likuiditas, profitabilitas

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh arus kas, leverage, likuiditas, dan profitabilitas terhadap financial distress. Populasi pada penelitian ini adalah perusahaan food and beverage pada Bursa Efek Indonesia (BEI) yang berjumlah 33 perusahaan dari tahun 2018-2021. Sampel ditentukan dengan metode purporsive sampling sehingga diperoleh sebanyak 29 perusahaan selama 4 tahun sehingga didapatkan 116 sampel yang terdiri dari 12 perusahaan yang mengalami financial distress dan 104 perusahaan yang non distress. Hipotesis diuji dengan model regresi, hasilnya menunjukan bahwa profitabilitas, leverage dan arus kas tidak berpengaruh terhadap financial distress. Sedangkan variabel likuiditas berpengaruh terhadap financial distress.

Unduhan

Data unduhan tidak tersedia.

Unduhan

Diterbitkan

2023-10-25

Terbitan

Bagian

Articles

Cara Mengutip

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Financial Distress Pada Perusahaan Food and Beverage Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2021. (2023). Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 24(2), 1-13. https://journal-stieibjm.com/index.php/juma/article/view/39

Artikel Serupa

1-10 dari 23

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.