Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Leverage dan Operating Capacity Terhadap Financial Distress pada Perusahaan Perhotelan, Restoran dan Pariwisata yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

Penulis

  • Adella Vanessa Sjamsudin STIE Indonesia Banjarmasin, Indonesia Penulis
  • Antung Noor Asiah TIE Indonesia Banjarmasin Penulis
  • RR Siti Munawaroh STIE Indonesia Banjarmasin Penulis
  • Sri Ernawati STIE Indonesia Banjarmasin Penulis

Kata Kunci:

Profitabilitas, Likuiditas, Leverage, Operating Capacity, Financial Distress.

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, likuiditas, leverage, dan kapasitas operasi terhadap financial distress. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif pada 35 perusahaan pariwisata yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rasio profitabilitas berpengaruh negatif dan signifikan terhadap financial distress, menunjukkan bahwa kinerja keuangan perusahaan akan semakin jauh dari financial distress. Rasio likuiditas memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kesulitan keuangan. Namun, rasio leverage tidak berpengaruh terhadap kesulitan keuangan, sedangkan rasio kapasitas operasi berpangaruh terhadap financial distress.

Unduhan

Data unduhan tidak tersedia.

Unduhan

Diterbitkan

2023-04-25

Terbitan

Bagian

Articles

Cara Mengutip

Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Leverage dan Operating Capacity Terhadap Financial Distress pada Perusahaan Perhotelan, Restoran dan Pariwisata yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. (2023). Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 24(1), 1-12. https://journal-stieibjm.com/index.php/juma/article/view/31

Artikel Serupa

11-20 dari 20

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.