Analisis Pengaruh Inflasi, Suku Bunga, Nilai Tukar dan Jumlah Uang Beredar terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2019 Penulis

Penulis

  • Nova Priyanto STIE Indonesia Banjarmasin Penulis
  • Lisandri STIE Indonesia Banjarmasin Penulis

Kata Kunci:

Suku Bunga, Nilai Tukar, Jumlah Uang Beredar, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh variabel inflasi, suku bunga, nilai tukar, dan jumlah uang beredar terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perusahaan yang terdaftar Di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2019. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan kausalitas. Penelitian ini mengambil seluruh data time series meliputi inflasi, suku bunga, nilai tukar, jumlah uang beredar serta Indeks Harga Saham Gaungan (IHSG) priode tahun 2017 sampai tahun 2019. Analisis data yang di gunakan adalah analisis regresi linier berganda menggunakan SPSS 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan variabel Inflasi, Suku Bunga, Nilai tukar dan jumlah uang beredar secara simultan berpengaruh terhadap Indeks Harga Saham (IHSG) yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2017 – 2019. Secara parsial variabel inflasi dan jumlah uang beredar berpengaruh signifikan terhadap Indeks Harga Saham (IHSG), variabel suku bunga dan nilai tukar berpengaruh tidak signifikan terhadap Indeks Harga Saham (IHSG), dan variabel jumlah uang beredar memiliki pengaruh dominan terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)

Unduhan

Data unduhan tidak tersedia.

Unduhan

Diterbitkan

2022-04-26

Terbitan

Bagian

Articles

Cara Mengutip

Analisis Pengaruh Inflasi, Suku Bunga, Nilai Tukar dan Jumlah Uang Beredar terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2019 Penulis. (2022). Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 23(1), 1-13. https://journal-stieibjm.com/index.php/juma/article/view/1

Artikel Serupa

11-20 dari 44

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.